PT BNI Life Insurance atau BNI Life adalah salah satu perusahaan jasa asuransi ternama di Indonesia yang berdiri pada tahun 1996. PT BNI Life Insurance menawarkan berbagai macam produk asuransi umum seperti asuransi jiwa, asuransi kesehatan, asuransi pendidikan, asuransi investasi, asuransi pensiun dan asuransi syariah.
Dalam rangka memperluas dan mengembangkan jaringan bisnis dan pendapatan perusahaan, PT BNI Life Insurance membuka lowongan kerja kepada lulusan terbaru maupun yang sudah berpengalaman untuk posisi atau jabatan dengan kualifikasi dan persyaratan sebagai berikut :
Lowongan Kerja PT BNI Life Insurance Posisi :
Telemarketing
Persyaratan :
- Pria atau wanita
- Pendidikan minimal SMA atau D3 semua jurusan
- IPK minimal 2,5
- Fresh graduates, lebih disukai memiliki pengalaman di bidang telemarketing minimal 1 tahun
- Berpenampilan menarik, memiliki kemampuan komunikasi,presentasi dan negoisai yang baik
- Berorientasi terhadap target
Jika anda memenuhi kualifikasi dan persyaratan yang butuhkan pada Lowongan Pekerjaan PT BNI Life Insurance Terbaru Mei 2015 diatas, Silahkan daftarkan diri anda dengan mengirimkan Surat Lamaran Kerja lengkap beserta CV kepada pihak PT BNI Life Insurance via POS ke :
Bancassurance Recruitment and Development
PT BNI Life Insurance
BNI Life Tower 21 st Floor
The Landmark Center
Jln Jend Sudirman No 001 Jakarta
Jakarta 12910
Sumber
Tinggalkan Balasan